Cara download aplikasi iPhone lebih dari 150 MB di App Store tanpa WiFi
Seperti yang kita ketahui, Apple membatasi penggunaan data seluler iPhone dengan tidak mengizinkan anda download aplikasi dan game dari App Store, jika ukurannya di atas 150 MB. Sebagai gantinya, anda harus menggunakan jaringan Wi-Fi.
Namun, bagaimana jika tidak ada koneksi Wi-Fi, tapi anda perlu mengunduh atau update aplikasi berukuran besar? Dalam artikel ini, kami akan menjelaskan cara melewati batasan ini sehingga anda bisa download aplikasi lebih dari 150 MB di App Store dengan data seluler.
Pergi ke home screen dan klik pada aplikasi (yang tadi menunggu). Setelah beberapa saat, unduhan akan dimulai. Jadi, sangat mudah untuk download aplikasi dan game dalam ukuran apa pun dengan data seluler.
N.B. Jika sudah beres, kembalikan pengaturan Tanggal dan Waktu ke otomatis lagi ya.
Namun, bagaimana jika tidak ada koneksi Wi-Fi, tapi anda perlu mengunduh atau update aplikasi berukuran besar? Dalam artikel ini, kami akan menjelaskan cara melewati batasan ini sehingga anda bisa download aplikasi lebih dari 150 MB di App Store dengan data seluler.
- Temukan aplikasi yang diperlukan di pencarian App Store.
- Ketuk "Dapatkan" dan pilih "Instal", konfirmasi dengan password atau Touch ID/Face ID.
- Setelah itu anda akan melihat peringatan "Aplikasi di atas 150 MB." Ini berarti bahwa untuk download aplikasi akan memerlukan Wi-Fi. Klik "OK".
- Kembali ke home screen dan lihat apakah aplikasi sedang menunggu.
- Buka "Pengaturan" -> "Umum" -> "Tanggal dan Waktu".
- Nonaktifkan bagian "Atur secara Otomatis" lalu majukan tanggal beberapa hari ke depan. Kami memajukan seminggu.
Pergi ke home screen dan klik pada aplikasi (yang tadi menunggu). Setelah beberapa saat, unduhan akan dimulai. Jadi, sangat mudah untuk download aplikasi dan game dalam ukuran apa pun dengan data seluler.
N.B. Jika sudah beres, kembalikan pengaturan Tanggal dan Waktu ke otomatis lagi ya.